Kondisi Jalan Nasional Kudus - Rembang selalu mengalami penumpukan kendaraan. |
Hal ini disampaikan tokoh masyarakat dan juga seorang Wartawan Senior Kedaulatan Rakyat Yogyakarta Alwy Alaydrus saat perjalanan dari Semarang menuju Pati.
Alwy Alaydrus mengemukakan, "Kalau kita melihat akses Jalan Nasional Kudus - Rembang, saya sangat sedih dengan seringnya kecelakaan hampir sering terjadi,"katanya.
"Jadi, saya sangat sedih dengan seringnya terajdi kecelakaan di wilayah Jalan Kudus - Rembang. Bagaimana jika Jalan Kudus - Rembang ini di buat 4 (Empat) Jalur akan segera terjawab pertumbuhan ekonomi diwilayah pantura timur tepatnya di Kabupaten Pati,"terangnya.
Memang kondisi Jalan Nasional Kudus -Rembang perlu segera di perlebar menjadi 4 (Empat) Jalur, karena seringnya terjadi kecelakaan dikarenakan jalan sempit dan bergelombang juga selalu terjadi penumpukan kendaraan. (Aris)
from MOKI I Media Online Kabar Investigasi http://bit.ly/2xc3zKB
Berita Viral
No comments:
Post a Comment