Satgas TMMD Kopda Fadli Hanggara sedang membantu orang asuh, belanja sembako di pasar tradisional kecamatan Peudawa. Jum'at (20/3/2020). |
Belanja tersebut merupakan kebutuhan sehari - hari untuk dimasak, seperti sayur-sayuran, minyak goreng, beras dan perlengkapan memasak lainnya.
Fadli mengatakan sejak kegiatan TMMD ibu Syamsiah sangat perduli tehadap dirinya dan kawan - kawan, menyediakan makanan sejak pagi hingga malam. " Ujarnya.
Membantu belanja sembako di pasar tradisional merupakan bentuk kasih sayang kepada orang tua asuh serta dapat meringankan beban terhadap ibu syamsiah tersebut. Dimana ibu syamsiah telah bersedia membantu menyediakan makanan dengan masakan sederhana yang penting sehat untuk para personel satgas, belanja sembako yang dilakukannya itu, merupakan wujud keikhlasan hati menjadi anak asuh. "tandasnya.
Tambahnya lagi, hal ini merupakan contoh kepada kita semua, terlebih lagi prajurit TNI dengan memiliki hati yang tulus ikhlas untuk membantu sesama kita, hadirnya TNI di tengah-tengah Masyarakat juga mampu memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat." Tutup Kopda Fadli.(RH).
from MOKI I Kabar-Investigasi.com https://ift.tt/2J3IXdg
Berita Viral
No comments:
Post a Comment